cara instal windows 7

Posted by Monsterart On Minggu, 19 Agustus 2012 0 komentar


1.      Masukkan CD Drive
2.      Restart PC
3.      Masuk ke BIOS
4.      Pengaturan waktu.Buka BIOS SETUP UTILITY
5.      Setting CD/DVD:ATAPI i HAS12 pada 1ST BOOT DEVICE
6.      Pilih SET AND EXIT SETUP

7.      Tunggu hingga muncul tulisan “Press any key to instal from CD/DVD …”. Kemudian tekan sembarang tombol.
8.      Tunggu beberapa saaat, windows sedang mempersiapkan semua file

9.     



Windows sedang melakukan booting

10.  Ubah format waktunya menjadi Indonesian (Indonesia) setelah itu click tombol next
 











11.   Setelah itu click Install Now dan tunggu beberapa saat
         











12.    Pilih Windows 7 Ultimate X86 jika anda ingin menggunakan versi 32 bit dan jika anda ingin menggunakan versi 64 bit pilih windows 7 X64, setelah itu click tombol next
  










13.   Conteng I Accept the license terms jika anda menyetujui segala peraturan yang di berikan windows 7 dan click tombol next
 





14.   Click Custome (advance) untuk melakukan partisi pada harddisk
  











15.   Click Drive options (advanced) terus click new  untuk membuat partisi baru pada harddisk









16.   Lakukan pembagian ruang kosong pada harddisk
           









17.   Setelah selesai melakukan partisi pada harddisk, lakukanlah proses pemformatan pada harddisk  dengan cara mengclick tombol format dan pilih local disk partition  2 untuk menyimpan file system setelah itu click tombol next .









18.   Tunggulah sampai proses penyalinan dan penginstallan file windows selesai.











19.   Setelah proses penginstallan semua fitur dan update selesai komputer akan mereboot kembali sistemnya











20.   Setelah proses rebooting windows akan menyelesaikan proses penginstallan









21.   Sistem akan menyiapkan komputer untuk awal penggunaan










22.   Tuliskan nama pengguna dan nama komputer sesuai kehendak anda setelah itu click tombol next










23.   Masukanlah password atau kata sandi apabila anda ingin akun anda lebih aman kemudian click tombol next










24.   Masukanlah Prodcut key windows 7 dan click tombol next










25.   Pilih Ask me later untuk melewatkan proses penginstallan system security









26.   Pilih (UTC+08:00) Kuala Lumpur, Singapore untuk zona waktunya
 










27.   Apabila muncul pilihan lokasi jaringan komputer pilih saja Public Network













28.   Setelah itu komputer akan menyimpan dan menyelesaikan semua pengaturan tadi










29.   Windows 7 sedang menyiapkan tampilan untuk komputer anda









30.   Proses instalasi windows 7 selesai

0 komentar to cara instal windows 7

Posting Komentar